BERITA

Detail Berita

Team Tapak Suci SMK Muhammadiyah 2 Ajibarang memborong Medali dalam kejuaraan Kosegu Championship XVI 2025 di Purwokerto

Jumat, 14 November 2025 14:11 WIB
2 |   -

Pada tanggal 28 Oktober 2025, team tapak suci SMK Muhammadiyah 2 Ajibarang berhasil meraih medali emas, perak dan perunggu dalam ajang kejuaraan Kosegu Championship XVI 2025 di Purwokerto. Medali emas diperoleh oleh Tegar Prasetyo kelas XII TP, peraih medali perak diperoleh oleh Eiga Setiawan kelas XI RPL, Habli Nicky kelas XII TSM 3, Zainul Rizal kelas XI TP, dan peraih medali perunggu diraih oleh Anisa Maulia N kelas XII TSM 1, Lutfi Kamal XI TKR 4, Adnan Fahriatul A kelas XI TKR 3, Lulu Muji K kelas XII RPL, Fauzan Anggita kelas X TSM 3, M. Farrih Al kelas XI TKR 3 dan Nefaliyan Efouz kelas XII TKR 2.


Komentar

×
Berhasil membuat Komentar
×
Komentar anda masih dalam tahap moderator
1000
Karakter tersisa
Belum ada komentar.

Jadilah yang pertama berkomentar di sini